Deskripsi
Mainan Edukatif Tetris Kubus
Mainan ini idealnya dimainkan oleh orang dewasa, namun anak-anak juga bisa mencobanya, bisa untuk usia 5 tahun keatas, karena tingkat kerumitan yang lebih tinggi dibanding mainan edukatif lainnya.
Cerita pengalaman kami saat pameran, mainan ini sengaja Kami buka, dan kami acak, kemudian meminta pengunjung booth kami untuk menyusunnya kembali kedalam kotak, cukup laa pengunnung tersebut utak atik tetris kubus ini namun belum juga berhasil.
Pada akhirnya pengunjung tersebut membeli sebuah tetris kubus, katanya mainan ini sangat unik, gampang-gampang susah.
Penasaran ingin mencobanya? segera miliki sekarang juga.
Ulasan
Belum ada ulasan.