Deskripsi
Boneka Ekspresi – Boneka Tangan Ekspresi
Main boneka ekspresi sambil meniru ekspresi dari boneka tangan peraga edukatif yuk, dalam satu set boneka tangan ekspresi produk Kami, anda akan mendapatkan lima buah boneka tangan dengan ekspresi yang berbeda-beda, setiap boneka selain beda ekspresinya, warna tiap boneka nya juga berbeda-beda, menggunakan warna warni yang cerah agar mudah dikenali anak.
Dalam satu set boneka ekspresi terdiri dari :
- Boneka tangan ekspresi sedih
- Boneka tangan ekspresi marah
- Boneka tangan ekspresi tertawa / gembira
- Boneka tangan ekspresi takut
- Boneka tangan ekpresi tersenyum
Bermain boneka tangan ini bisa berfungsi melatih keterampilan anak dalam bermain peran / berakting. boneka bisa dimainkan oleh orang dewasa dan juga oleh anak-anak, terbuat dari bahan kain yang lembut, aman dan nyaman saat dimainkan.